Page 94 - Salam Cinta Quran - November 2021
P. 94

94      AMA ZI NG MA G A ZI N E                                              Edisi No v emb er  2021



                   Aksi Do-Nation di Yayasan



                   Darul Ilmi Yogyakarta




                   D           o-Nation bersinergi dengan     (13/08/2021).


                               Waroeng Spesial Sambal
                                                              Fahri, koordinator program Do-Nation
                               (WSS) untuk membagikan
                               paket sembako. Penyaluran      mengatakan, dalam kegiatan penyaluran
                   dilakukan di 50 titik, mulai dari          ini tersalurkan 4 paket sembako yang
                   Jabodetabek, Yogyakarta, Kota Perintis,    terdiri dari beras 5 kg, gula pasir 1 kg,
                   Purwokerto, Semarang, Solo, Kudus, dan     minyak goreng 2 liter, kecap 150 ml,
                   Denpasar.                                  ramuan teh, tepung 1 kg, kemiri 250
                                                              gr, ketumbar 100 gr, asem jawa 250 gr,
                   Salah satu titik penyalurannya adalah      merica 50 gr, bawang merah 0,50 kg,
                   Yayasan Pesantren dan Panti Asuhan         dan bawah putih 0,50 kg. Semoga paket
                   Darul Ilmi  yang beralamat di Jalan        yang disalurkan sedikit meringankan
                   Magelang Km.11, Pisangan, Tridadi,         kebutuhan pangan anak-anak di panti.
                   Sleman, Yogyakarta pada Jumat
   89   90   91   92   93   94   95   96   97   98   99