Page 105 - Salam Cinta Quran - April 2022_Hires_Neat
P. 105
APRIL 2022 / SALAM CINTA QURAN / 105
Iman, anak 14 tahun yang sejak lahir
terkena penyakit cerebral palsy. Anak-anak lain
Paket seusianya sudah duduk di SMP. Sedangkan ia
hanya bisa terbaring, kaku tak berdaya karena
Imun penyakit yang ia derita.
Orang tua Iman hanya bisa pasrah dengan
untuk Iman keadaan putranya. Mereka berharap hanya
mukjizat Allah yang mampu mengubah
segalanya. Iman dan keluarganya tinggal di
kampung Lebak Tapos, Desa Tapos II, Tenjolaya,
Kabupaten Bogor.
Tim Do-Nation yang berkesempatan untuk
melihat lebih jauh kondisi Iman pada Rabu
(23/3/2022). Perjalanan menuju lokasi lumayan
cukup menyita waktu karena lokasi yang jauh.
Perjalanan menghabiskan waktu 2 jam dari
kantor Cinta Quran Foundation.
Do-Nation menyalurkan Paket Imun untuk
Iman berupa madu Happy Belly, minuman
herbal Alanabi, bodywash, dan beras 5 kg.
Semoga keluarganya selalu diberi ketabahan
dalam mengurus Iman.