Page 61 - Salam Cinta Quran - Agustus 2021_Neat
P. 61

AMAZING MA G AZINE                61







             Mbah Nulla Bekerja




             untuk Berqurban








             M            bah Nulla,


                          lansia asal
                          Bondowoso
                          berumur 80
             tahun ini adalah seorang
             petani. Hidupnya sebatang
             kara. Suaminya telah lama
             wafat. Dia tinggal di rumah
             yang serba sederhana
             dengan peralatan seadanya.


             Menariknya, beliau memiliki
             ruang sendiri untuk shalat.
             Tempat shalatnya terbuat
             dari meja. Sangat sederhana.
             Dia menyiapkan tempat
             khusus itu karena sedang
             menghadap Allah. Jadi, dia
             ingin tempat terbaik.

             Mbah Nulla ini adalah
             sosok yang religius. Dalam
             sepekan, beliau rutin
             mengikuti majelis taklim ke
             sebuah pondok pesantren.          hanya ingin berqurban. Namun       Alhamdulillah Zakat100%
             Rute yang ditempuhnya             uang yang beliau miliki hanya      telah menyalurkan dana
             tentu tidaklah mudah. Beliau      Rp 100.000. Niat mulia beliau      yang dititipkan para sahabat
             harus berjalan kaki sejauh        sudah dicatat Allah. Semoga        muzakki kepada Mbah
             3-4 km. Masya Allah, tentu        Allah memudahkan agar              Suyani. Dana sebesar
             besar sekali pahala yang          segera terlaksana. Aamiin.         Rp2.000.000 telah disalurkan
             beliau raih dari langkahnya                                          untuk beliau. Bersama
             dalam mencari ilmu.               Saat menerima zakat, beliau        Zakat100%, mari ringankan
                                               menitikkan air mata tak            beban di pundak Mbah Nulla
             Ada hal yang membuat              kuasa mengucap syukur              dan para pejuang nafkah
             tim Zakat100% sangat              dan bahagia dengan                 lainnya.
             terharu. Saat ditanya impian      bantuan yang diberikan.
             terbesarnya, ia menuturkan
   56   57   58   59   60   61   62   63   64   65   66