Page 40 - Salam Cinta Quran - Oktober 2021
P. 40

40      AMA ZI NG MA G A ZI N E                                                Edisi Okt ob er  2021





                              Asyiknya Belajar




                                       Matematika


















































                   M            atematika identik dengan      baku dan tidak baku (Kamis, 14/6/2021).


                                pelajaran yang sulit. Namun
                                                              Dalam pembelajaran ini, anak-anak
                                para guru di Sekolah
                                Alam An Naba mencoba          belajar mengukur dengan alat ukur baku
                                                              menggunakan penggaris. Sedangkan
                                untuk menghilangkan           alat ukur tak baku menggunakan jengkal
                   kesan tersebut. Maka dari itu, para guru   jari.
                   berusaha untuk menyampaikan materi
                   di pelajaran Matematika semenarik          Alhamdulillah, dalam pelajaran ini,
                   mungkin.                                   anak-anak terlihat antusias, senang dan
                                                              semangat. Jadi, pelajaran matematika itu
                   Salah satu pembahasan pelajaran            tidak membosankan dan memusingkan.
                   Matematika di kelas 2 adalah alat ukur     Mereka bisa belajar dengan asyik.
   35   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45