Page 13 - LKPD Kesetimbangan Kuantitatif Asam Basa
P. 13

Kegiatan 1
                               Kegiatan 1



          a. Asam Kuat
          Asam  kuat  merupakan  asam  yang  dapat  terionisasi

          sempurna dalam larutannya. Contoh asam kuat yaitu: HNO 3
          , HCl, H SO , HClO , HBr, HI. Konsentrasi ion H  dalam
                                                            +
                   2
                               3
                       4
          asam kuat dapat dihitung dengan cara:
                                  [H ] = a x M
                                    +
                          [H ] : konsentrasi ion H +
                             +
                          a : valensi asam (jumlah H )
                                                  +
                          M : konsentrasi larutan asam



          b. Basa Kuat
          Basa  kuat  merupakan  basa  yang  dapat  terionisasi
          sempurna dalam larutannya. Contoh basa kuat yaitu: basa

          dari golongan IA dan IIA seperti NaOH, LiOH, Mg(OH) , 2
          dan Ca(OH) . Konsentrasi ion OH  dalam basa kuat dapat
                                            -
                      2
          dihitung dengan cara:
                                   [OH ] = b x M
                                        -
                             [OH ] : konsentrasi ion OH -
                                 -
                             b : valensi basa (jumlah OH )
                                                     -
                             M : konsentrasi larutan basa












   9                              LKPD Asam Basa Kelas XI Kurikulum Merdeka
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18