Page 29 - E-LKPD Laju Reaksi Guided Disovery (Nadera Beka)
P. 29
Percobaan 1
1. Diambil 10 mL asam oksalat dimasukkan kedalam Erlenmeyer
2. Ditambahkan 2 mL asam sulfat
3. Dimasukkan 4 mL KMNO 4 sambil menekan stopwatch
4. Diaduk campuran tersebut dan matikan stopwatch saat warna KMNO 4
tepat hilang
Percobaan 2
1. Diambil 10 mL asam oksalat dimasukkan kedalam Erlenmeyer
2. Ditambahkan 2 mL asam sulfat
3. Ditambahkan 0,5 mL mangan sulfat
4. Dimasukkan 4 mL KMNO 4 sambil menekan stopwatch Diaduk campuran
tersebut dan matikan stopwatch saat warna KMNO 4
Dari prosedur percobaan tersebut, untuk lebih jelasnya
Perhatikan video praktikum dibawah ini
LKPD KIMIA LAJU REAKSI 22 MODEL GUIDED DISCOVERY