Page 12 - Emodul Bilangan Bulat PMR Eka Oke Oket
P. 12
E-modul Bilangan Bulat
Kompetensi Dasar
3.1 Membandingkan dan mengurutkan berbagai jenis bilangan
serta menerapkan operasi hitung bilangan bulat dan
bilangan pecahan dengan memanfaatkan berbagai sifat
operasi.
Indikator Pencapaia Kompetensi
3.1.1 Membandingkan dan mengurutkan bilangan bulat.
3.1.2 Menentukan hasil operasi hitung penjumlahan dan
pengurangan pada bilangan bulat dengan memanfaatkan
sifat-sifat operasi penjumlahan dan pengurangan.
3.1.3 Menentukan hasil operasi hitung perkalian dan
membagian pada bilangan bulat dengan memanfaatkan
sifat-sifat operasi perkalian dan pembagian.
3.1.4 Mengenal dan membandingkan bilangan berpangkat
bulat positif.
x