Page 9 - PRODUK SKRIPSI
P. 9
BAB
I
A
P
N
U
A
?
B
Y
BUNYI APA?
Capaian Pembelajaran
Mengenal perbedaan sibuk dan sepi dalam kehidupan sehari-hari
Tujuan Pembelajaran
Memahami perbedaan suasana sibuk dan sepi melalui cerita rakyat
Bali
Pembiasaan Diri Bertakwa kepada Tuhan
YME
Sebelum memulai aktivitas pembelajaran silahkan berdo’a agar
belajar kalian dipermudah ya! silahkan berdoa sesuai dengan
kepercayaan adik-adik ya!
Islam
“Rodhitu billahi-robba, wabil islaamidina, wabi-muhammadin
nabiyyaw warosula. Robbi zidnii 'ilmaa warzuqnii fahmaa.”
Hindu
Om Prano Dewi Saraswati Wajebhir Wajiniwati
Dhinam Awinyawantu
Budha
Terpujilah Sanghyang Adi Buddha, Tuhan Yang Maha Esa
Terpujilah Para Buddha dan Para Boddhisatva yang penuh cinta kasih
Berkahilah kami/saya dengan kekuatan dan semangat kebijaksanaan-Mu
Semoga kami / saya dapat belajar dengan baik dan penuih konsentrasi
Semoga kami / saya dapat menjadi anak yang baik dan pintar
Semoga semua makhluk hidup berbahagia
Sadhu..... sadhu..... sadhu.....