Page 3 - LKPD
P. 3

KEGIATAN 1


                                                               Perhatikan gambar di samping!
                                                               Payung  Juwiring  merupakan  payung  yang
                                                               terbuat  dari  kertas  kemudian  dilukis
                                                               menggunakan  warna  serta  corak  yang
                                                               menarik.  Payung  terbuat  dari  kertas  di
                                                               Juwiring sering dipakai untuk perlengkapan
                                                               upacara kematian dan ritual adat di Keraton
                                                               Kasunanan  Surakarta  di  zaman  dahulu.
                                                               Seiring  berkembangnya  zaman  yang  sudah
                                                               modern, payung juwiring juga bisa sebagai
                                                               pendukung  perlengkapan  dekor,  aksesori
               hotel, warung makan, tempat wisata dan hiasan rumah.

               Amati gambar payung kertas berikut!




























                        Pengertian Lingkaran


                  Berdasarkan gambar di atas payung membentuk bangun datar apa?
                  ______________________________________________________________________

                  Dari hasil pengamatanmu, jika pucuk/ujung payung merupakan titik pusatnya, apakah
                  jarak pusat ke setiap titik di tepi payung sama?

                  ______________________________________________________________________
   1   2   3   4   5   6   7