Page 50 - E-Modul Matematika STEM_Oleh Laili Fayza Ramadini
P. 50

Langkah pertama yang harus kita lakukan adalah membuat


                                   model matematika dari daftar belanja Aisyah dan Zahra.



































                                                                       Inilah yang disebut sebagai



                                                                   persamaan linear dua variabel

















                                   Kemudian, kalian dapat menghitung harga setiap kotak susu



                                   dan cokelat dengan cara seperti berikut ini.













                                                                              2x + 3y = 78.000



                                                                              2x +   y = 50.000







                                                                                      2y = 28.000



                                                                                        y = 28.000





                                                                                                    2



                                                                                        y = 14.000






                      Jika nilai y = 14.000 maka untuk mencari nilai x kita substitusikan nilai y ke



                      dalam salah satu persamaan, sehingga:



                        2x +   y = 50.000



                        2x + 14.000 = 50.000



                                        2x = 50.000 - 14.000




                                        2x = 36.000




                                          x = 36.000




                                                     2



                                          x = 18.000



                        Jadi, diketahui bahwa harga 1 kotak susu adalah Rp. 18.000 dan harga 1



                        kotak cokelat adalah Rp. 14.000.
   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55