Page 7 - E-Modul Matematika STEM_Oleh Laili Fayza Ramadini
P. 7

C. Prasyarat Penggunaan E-Modul







              Sebelum mempelajari materi yang ada pada e-modul ini, peserta didik



              hendaknya telah paham dan menguasai materi-materi berikut:


                       Mengerti  dan  mampu  membedakan  variabel,  koefisien,  dan



                       konstanta.


                       Mampu  mendeskripsikan  dan  member  contoh  persamaan  linear



                       satu variabel.


                       Mampu menentukan penyelesaian dari masalah persamaan linear



                       satu variabel
















                D. Tujuan Akhir Mempelajari E-Modul






               Setelah mempelajari e-modul ini, peserta didik diharapkan :



                       Mampu  mengidentifikasi  dan  menyelesaikan  soal-soal  sistem


                       persamaan                           linear                dua             variabel                    dengan                    berbagai                     model



                       matematika  yang  berkaitan  dengan  kehidupan  sehari-hari


                       maupun suatu situasi yang bisa dibayangkan.



                       Mampu  menyelesaikan  permasalahan  sistem  persamaan  linear


                       dua  variabel  dengan  metode  substitusi,  metode  eliminasi,  dan



                       metode gabungan
















                E. Indikator Pencapaian Mempelajari E-Modul






                       Menyebutkan bentuk persamaan linear dua variabel.


                       Menyebutkan bentuk sistem persamaan linear dua variabel.



                       Memberikan  simbol  untuk  komponen-komponen  masalah  yang


                       berkaitan dengan sistem persamaan linear dua variabel.



                       Membuat  model  matematika  yang  berkaitan  dengan  sistem


                       persamaan linear dua variabel.



                       Menentukan  penyelesaian  sistem  persamaan  linear  dua  variabel


                       dengan  metode  grafik,  metode  eliminasi,  metode  substitusi,  dan



                       metode campuran.


                       Memahami  masalah  dalam  bentuk  soal  cerita  yang  berkaitan



                       dengan sistem persamaan linear dua variabel
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12