Page 6 - Biru Putih Cover Modul Pelatihan Kepemimpinan Dokument A4
P. 6

Berikut jenis-jenis kabel fiber optik:


             1.Fiber  Optik  Single  Mode  (Step  Index  Single


             Mode)


             Varian  ini  merupakan  jenis  fiber  optik  dengan


             fiber tunggal. Sebaran nano untuk single mode


             ini  memiliki  garis  tengah  yang  sempit  dan


             mampu menyebarkan antara 1310 - 1550 nano.


             2.Fiber  Optik  MultiMode  (Step  Index  Multi


             Mode)


             Diameter  core  dari  jenis  kabel  multi  mode

             cukuplah  besar  yakni  lebih  dari  100  mikron.


             Fiber  optik  multimode  lebih  cocok  bagi


             transmisi  jarak  pendek  atau  singkat  dengan


             kecepatan  yang  rendah,  dikarenakan  agar


             mencegah overlap batas bandwidth.


             3.Fiber  Optik  Multimode  Grade  Index  (Graded


             Index Multi Mode)


             Fiber optik graded index merupakan gabungan


             single  mode  dengan  multimode  step  index.


             Material  core  pada  jenis  ini  terisi  oleh  refraksi


             indeks  yang  membuat  cahaya  bergerak  lebih


             pelan  pada  porosnya,  dimana  hasil  dari  sinyal


             digital mengalami distorsi yang minim
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11