Page 13 - 1. Model ke 3 DENGAN 5 bab -Modul S3 Kesiapsiagaan Bencana Kebakaran Hutan (UJIAN)
P. 13
1. Pengertian Bencana
Bencana yang terjadi akibat fenomena alam, nonalam
maupun sosial yang menimbulkan kerusakan, kerugian materil
hingga korban jiwa. Bencana dapat mengenai siapa saja,
dimana saja tanpa peringatan dan kapan saja. Bencana juga
memaksa setiap orang untuk melakukan penyelamatan diri
dan mengungsi. Jika bencana terjadi apa yang dapat dilakukan,
karena kebutuhan primer (kebutuhan pokok wajib) seperti air,
listrik, atau telepon terputus demi keamanan. Pemerintah
kota, kabupaten, provinsi, dan pusat tidak dapat berbuat
banyak dengan keadaan ini, mereka juga tidak dapat
menjangkau semua orang yang terkena bencana dalam waktu
yang cepat dan singkat. Oleh karena itu, diharapkan bagi setiap
keluarga mempersiapkan diri untuk tindakan penyelamatan
dan menyediakan kebutuhan dasar lain, seperti air bersih,
lampu cars, baterai, PowerBank, dan kebutuhan dasar untuk
dikonsumsi seperti mie instan, ikan kaleng, biscuit, dan
pakaian seperti: pakaian, pakaian dalam, selimut, dan
dokumen berharga juga agar disimpan ditempat yang aman.
Bencana yang dikutip dalam Undang-Undang Nomor 24
Tahun 2007 tentang Penanggulangan Bencana, merupakan
12