Page 23 - e-booklet spt 11
P. 23
c) Presipitasi atau Pengendapan
Merupakan pengikatan silang
molekul-molekul antigen yang
terlarut dalam cairan tubuh.
Setelah diendapkan, antigen
tersebut dikeluarkan dan
dibuang melalui fagositosis.
Gambar 16.Presipitasi
atau Pengendapan
sumber:https://www.sisw
apedia.com/
d) Aktivasi Sistem Komplemen
Merupakan pengaktifan
rentetan molekul protein
komplemen karena adanya
infeksi. Prosesnya menyebabkan
virus dan sel-sel patogen yang
menginfeksi bagian tubuh
menjadi lisis.
Gambar 17.Aktivasi
Sistem Komplemen
sumber:https://www.siswa
pedia.com/
15