Page 28 - New e-BOOK Invertebrata
P. 28

kecil.  Cacing  betina  dewasa  berukuran  lebih          2) Ancylostoma         duodenale         (cacing
                  besar  daripada  cacing  jantan.  Pada  bagian               tambang)

                  anus  cacing  jantan  terdapat  spikula  yang                       Ancylostoma  duodenale  disebut

                  berbentuk kait untuk memasukkan sperma ke                    cacing tambang karena sering ditemukan

                  tubuh  betina.  Setelah  terjadi  perkawinan,                di  daerah  pertambangan  seperti  di
                  cacing  betina  menghasilkan  telur.  Telur                  Afrika.  Spesies  cacing  tambang  di

                  keluar bersama tinja. Telur yang mengandung                  Amerika  yaitu  Nerator  americanus.

                  embrio      dapat     tertelan     bersama-sama              Cacing  ini  hidup  parasit  di  usus  halus

                  makanan  yang  terkontaminasi.  Di  dalam  usus              manusia  dan  mengisap  darah  sehingga
                  inang  telur  menetas  menjadi  larva.  Larva                dapat     menyebabkan        anemia     pada

                  kemudian  menembus  dinding  usus  dan  masuk                penderita  ankilostomiasis.  Pada  ujung

                  ke  pembuluh  darah  jantung  paru-paru  faring              anterior  cacing  terdapat  mulut  yang
                  dan usus halus hingga cacing tumbuh dewasa.



    25
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33