Page 16 - Bahan Ajar BIPA Reseptif Pemula
P. 16

PERTEMUAN 4









                       Membaca




                    Bacalah tulisan berikut ini!






                                  Gerakan Tarian Gending Sriwijaya



                          Tari Gending Sriwijaya merupakan tari yang berasal dari

                    Sumatra Selatan. Tari ini terdiri dari 9 orang yang posisinya

                    membentuk huruf V. Tari Gending Sriwijaya terdiri dari tiga
                     gerakan, yaitu gerakan awal, inti, dan akhir.

































                                                           Sumber:
                                               https://youtu.be/gR11Z8iOxFI



                     Gerakan awal dimulai dengan menjepitkan ibu jari dan jari

                     tengah.









            BIPA Tingkat Pemula                                                                        12
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21