Page 6 - C:\Users\User\Documents\Flip PDF Corporate Edition\E-MODUL 4 OKTO\
P. 6
MOTIVASI BELAJAR
JANGAN PERNAH BERHENTI BELAJAR, KARENA
HIDUP TAK PERNAH BERHENTI MENGAJARKAN
ORANG HEBAT TIDAK DIHASILKAN DARI
KEMUDAHAN, KESENANGAN, DAN KENYAMANAN.
MEREKA DIBENTUK MELALUI KESULITAN,
TANTANGAN DAN AIR MATA.
PENGETAHUAN TIDAKLAH CUKUP, MAKA KITA
HARUS MENGAMALKANNYA. NIAT TIDAKLAH
CUKUP, MAKA KITA HARUS MELAKUKANNYA.
BELAJARLAH DENGAN SUNGGUH-SUNGGGUH,
KARENA TAK ADA YANG SIA-SIA DARI USAHAMU.
JIKA KAMU TAK SANGGUP MENAHAN LELAHNYA
BELAJAR, MAKA KAMU HARUS SANGGUP
MENAHAN PERIHNYA KEBODOHAN (IMAM SYAFII)
RAHASIA KESUKSESAN ADALAH MEMULAI, TIDAK
MENYERAH, DAN TERUS BELAJAR.