Page 7 - E-book Kegiatan Berbasis Literasi Tema 9 Kelas V Sekolah Dasar Negeri Kebon Pedes 3 Kota Bogor
P. 7

Petunjuk Penggunaan E-book




                Sebelum  melakukan  kegiatan  literasi,  bacalah


                  kompetensi  dasar,  kompetensi  inti,  dan  tujuan


                  pembelajaran.


                Perhatikan setiap video, materi dan cerita yang


                  terdapat dalam e-book dengan saksama.


                Pada  kegiatan  mari  menyimak,  peserta  didik


                  diajak  untuk  menyimak  video  terkait  materi



                  pembelajaran.


                Pada kegiatan ayo telusuri, Peserta didik diajak


                  untuk  menelusuri  lebih  jauh  tentang  materi


                  pembelajaran.








                                                                                        Halaman vi

  Tema 9 Subtema Kegiatan Berbasis Literasi
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12