Page 199 - KelasIX IPA BS Sem2.pdf
P. 199
Sumber: Dokumen Kemdikbud
Gambar 10.12 Memberikan Air pada Masing-masing Botol
5. Setelah 15 menit ukurlah volume air yang tertampung ke dalam
gelas ukur dengan cermat, kemudian tulis hasil pengamatanmu
pada tabel berikut!
Tabel 10.2 Hasil Pengamatan Daya Resap tanah
Volume air yang
Jenis tanah Volume air awal
tertampung
Apa yang harus kamu diskusikan?
1. Jenis tanah manakah yang paling sedikit menampung air?
Mengapa demikian?
2. Janis tanah manakah yang paling banyak menampung air?
Mengapa demikian?
3. Berdasarkan percobaanmu tuliskan bagaimanakah sifat masing-
masing tanah!
6HWHODK NDPX PHODNXNDQ SHUFREDDQ XQWXN PHQJLGHQWL¿NDVL WDQDK
tentu sekarang kamu sudah semakin tahu bahwa sifat-sifat tanah
dipengaruhi oleh tekstur tanah. Tanah pasir memiliki tekstur yang
berbutir sehingga memiliki porositas yang tinggi, artinya tanah pasir
kurang dapat menyimpan atau menahan air karena air akan mudah
mengalir melewati celah-celah yang cukup besar. Berbeda dengan
tanah liat, tanah liat tersusun atas partikel-partikel yang sangat kecil
sehingga tanah liat dapat menyimpan air lebih lama. Hal tersebut
Ilmu Pengetahuan Alam 181
Di unduh dari : Bukupaket.com