Page 134 - AKIDAH AKHLAK_revisi Kls 7
P. 134

Ayat di atas membuktikan Allah SWT benar-benar memiliki  sifat-sifat  melalui al-
                      asma’ a yang patut diyakini di antaranya …al- husn
                      a.  Al ‘Adl
                      b.  Ar Rauf
                      c.  Al  Ghaffar
                      d.  Al Qayyum
                  9.  Mengerjakan semua tugas dengan percaya diri dan mandiri, karena yakin pasti bisa
                      menyelesaikan dengan baik, merupakan keteladanan  sifat Allah SWT. …
                      a.  Al-Barr
                      b.  Al-‘Aziz
                      c.  Ar-Rauf
                      d.  Al-Qayyum
                  10. Dahsyatnya peristiwa tsunami di Aceh yang membawa banyak korban jiwa dan tidak
                      ada  satupun  manusia  yang  dapat  menghentikannya..  Fakta  ini  menunjukkan  Allah
                      SWT bersifat …
                      a.  Al-Barr
                      b.  Al-’Aziz
                      c.  Al-‘Adil
                      d.  Al-Qayyum

               Jawablah pertanyaan berikut dengan baik dan benar!
               1.  Apa yang dimaksud dengan asmaul husna ?
                    ……………………………………………………………………………
               2.  Jelaskan asma’ul husna berikut ! :
                          a.  al-Bashiith ….
                          b.  al-Ghaniyy ….
                          c.  ar- Ra’uuf  ….
                          d.  Al Barr……
                          e.  Al “aziz…….

                                                                        ً
                                                     ً
                                                  َ
                    َ
                                             ً

                                                 َ
                                                                      َ َ
                                   َ
                                          َ
               3.  َةَنَجلاََلَخَدَاَهاص حَاَ   نمَاد ِ حاوَلاِاَةَئاِمَاًم سِاََن يِع سِتوَةع سِتَِ ِ لِلََنِا
                    Sesuai hadits di atas, mengapa orang yang hafal 99 asma’ul husna akan masuk surga!
                    ……………………………………………………………………………
               4.  Berikan satu peristiwa yang menunjukkan  sikap meneladani atau mengamalkan asma
                    Allah al Barr!
                    ……………………………………………………………………………
               5.  Dalam  mencipta,  mengatur  dan  menguasai  alam  semesta,  Allah  tidak  memerlukan
                    bantuan dari  siapa pun karena Dia bersifat. al-Qayyum. Tunjukkan satu peristiwa yang
                    menggambarkan bahwa Allah adalah al Qayyum!


                    ……………………………………………………………………………






               122                                                 AKIDAH AKHLAK MADRASAH TSANAWIYAH KELAS VII
   129   130   131   132   133   134   135   136   137   138   139