Page 5 - AKIDAH AKHLAK_revisi Kls 7
P. 5
Setiap awal bab ditampilkan Kompetensi
Inti dan Kompetensi Dasar. Harapannya
adalah peserta didik mempunyai gambaran
terhadap apa yang akan dipelajari dalam bab
ini.
Ayo Kita Cermati ! adalah tahapan scientifik
pertama yang berisi gambar dan atau kisah yang
berhubungan dengan materi. Tujuannya adalah
merangsang rasa ingin tahu peserta didik
terhadap materi yang akan dipelajari.
Kalian Penasaran? Ayo Tanyakan! adalah
tahapan scientifik kedua yang berisi
pertanyaan-pertanyaan peserta didik dari
hasil pengamatan gambar dan atau kisah
pada tahapan sebelumnya.
Ayo Buka Wawasanmu ! adalah tahapan scientific
‘mengeksplorasi’ yang berisi materi/pemahaman
konsep. Tujuannya adalah memperkaya pengetahuan
peserta didik. Diharapkan peserta didik juga mencari
materi pada sumber-sumber yang lain.
Ayo Kembangkan Wawasanmu !
adalah tahapan scientific Refleksi adalah tahapan
‘menalar’ yang berisi tentang scientific yang berisi
asosiasi, diskusi, penguatan terhadap
mengkomunikasikan, mencipta materi yang sudah
dan sebagainya disesuaikan dipelajari berisi soal-soal
dengan kebutuhan dan tagihan penalaran dan atau
indikator ketercapaian. kegiatan pemilihan sikap
dari materi yang telah
Rangkuman adalah
dipelajari.
kesimpulan-kesimpulan
dari materi yang dipelajari.
DAFTAR
AKIDAH AKHLAK MADRASAH TSANAWIYAH KELAS VII v