Page 86 - Aqidah Kls 7
P. 86

Asmaul Husna




                         Penggunaan sifat al-Barr dengan al-RahƯm untuk mengisyaratkan bahwa aneka kebaikan
                     itu diberikan Allah atas kasih sayangNya yang melimpah. Dan Dia tak mengharapkan imbalan
                     apapun dari kebaikan  pada makhlukNya.
                         Allah adalah Maha Baik,  dalam memperlakukan hambaNya selalu  baik. Bahkan dalam
                     kemaslahatan suatu penyakit umpamanya, Allah Maha Baik dalam hal memberikan yang baik
                     terhadap hamba tersebut. Orang yang mengalami sakit apapun bentuknya, manakala dia ikhlas
                     dalam menjalaninya, maka penyakit inipun akan menjadi penghapus dosanya bagi mereka yang
                     mengalaminya.
                         Sakit dalam pandangan Allah adalah merupakan cara untuk membersihkan hamba dari
                     dosa-dosa. Nabi Bersabda bahwasannya semua yang menimpa manusia tiada lain bertujuan
                     untuk menyempurnakan manusia sehingga sewaktu mereka akan menghadap Allah nanti dalam
                     keadaan suci bersih. Nabi bersabda bahwasannya termasuk duri yang terinjak oleh manusia,
                     bilamana  hamba tersebut merasa ikhlas maka ia akan menjadi penghapus akan dosa-dosa
                     hamba tersebut.  Allah ber¿rman dalam berbagai ayat dalam al-Quran bahwa Dia tidak akan
                     berbuat zalim atau menganiaya hambaNya. Artinya apabila seorang hamba berbuat baik, pasti
                     Allah memberikan pahala. Bahkan  Allah akan memberikan pahala satu kebaikan dengan
                     melipatkannya menjadi minimal 10 kali lipat, 70 kali lipat, seratus kali lipat,dan  tujuh ratus kali
                     lipat. Dan bahkan ada amal-amal yang diberi pahala oleh Allah Swt. seribu kali lipat bahkan
                     tidak terhingga (bighairi hisƗb) misalnya adalah  pahala berbuat sabar.

                         Allah ber¿rman:

                                                                                  ó
                                                                                        ô õ ó
                                                                  ó
                                                      õ
                                                            ÷ õ
                                                                          ó ­
                                                                                                            ó õ ó
                                                                                                    ó
                                             (¼Ã½) {hõ˜_dU òêĆ^õ= hU ódUÐ  ­ ëÌí ‹cx{xÌ  ÷ qY­{S neõ= ‰UÙ
                                                                                   ó
                                                                                                 ó
                                                          ó
                                                                                            ÷
                                                                                                        ó
                                                                                      ÷
                                                                       ó ÷
                     “Hal itu (keburukan) adalah disebabkan oleh tangan-tangan kalian. Dan sesungguhnya,
                     tidaklah Allah itu berbuat zalim pada hamba-hambaNya”.(Q.S. Ali Imron 3:182)
                     Al-FattƗh: (Maha Membuka, Maha Memberi Kemenangan)
                         Al-FatƗh artinya adalah Allah Maha Membuka akan pintu rahmatNya. Allah membuka
                     jalan bagi manusia supaya mereka dapat menggali karunia Allah yang menyebar di alam
                     semesta raya ini.
                         Allah juga akan membukakan pintu-pintu kemenangan bagi hamba yang menjalankan
                     perintahNya.
                         Menurut al-Khattabi, al-FatƗh adalah Maha Memberi keputusan hukum bagi hamba-hambaNya.
                        ௑Dalam surah as-Saba [34]: 26:

                                                                       ÷
                                                                                         ô
                                                          ó ÷
                                                õ ÷
                                      (½Á) ‹hd_UÐ Ön­šaUÐ Ž ô wí  ¬ ˆUnõ= nófófh= yóš÷ax ‹? nóf=Ú nófófh= …eœx  ÷ ŠS ô
                                                      ô
                                                                                                   ó ô ó ÷ ó
                                                                                            ´ ó
                                                                               ó ô
                                                                     ó
                                                  ó
                                                             ó ó
                                              ô
                                                                              ÷
                                                                                     ó ­
                                                                                                  ÷
                     Katakanlah:”Rabb kita akan mengumpulkan kita semua, kemudian Dia memberi keputusan
                     antara kita dengan benar. Dan Dia-lah Maha Pemberi Keputusan lagi Maha Mengetahui”.
                     (QS.  as-Saba 34:26)
                   76      Buku Siswa Kelas VII MTs
   81   82   83   84   85   86   87   88   89   90   91