Page 2 - MODUL AJAR VIRUS
P. 2
Petunjuk Bagi Peserta Didik
Untuk memperoleh prestasi belajar secara maksimal, maka langkah-langkah yang perlu
dilaksanakan dalam modul ini antara lain:
1. Bacalah dan pahami materi yang ada pada setiap kegiatan belajar. Bila ada materi
yang belum jelas, peserta didik dapat bertanya pada guru.
2. Kerjakan setiap tugas diskusi terhadap materi-materi yang dibahas dalam setiap
kegiatan belajar.
3. Pada kegiatan pembelajaran terdapat video serta audio pembelajaran yang
disediakan yang dapat diputar dengan cara:
a. Klik link atau gambar play yang ada
b. Tonton video
c. Ikuti kegiatan selanjutnya
4. Penuhi semua aspek penugas yang diminta pada modul ajar dengan mengikuti
langkah upload seperti berikut:
a. Ikuti perintah penugasan pada modul
b. Buatlah tugas
c. Jika sudah selesai, upload tugas pada link yang sudah disedikan pada modul
dengan cara mengklik link
d. Upload file tugas berbentuk word atau JPEG,JPG, dan PNG pada link
5. Pada bagian latihan yang diberikan dikerjakan dengan cara:
a. Ikuti pembelajaran
b. Lihat semua media pembelajaran yang diberikan pada kegiatan pembelajaran
c. Jawab latihan dengan mengklik link kuis yang ada
d. Jawab pertanyaan kuis
e. Jika sudah selesai menjawab, klik ”save” lalu klik selesai
6. Pada bagian penilaian diri silahkan dibuat pada buku laporan pembelajaran
berbentuk tabel setiap kegiatan pada modul ajar
7. Jika belum menguasai level materi yang diharapkan, ulangi lagi pada kegiatan
belajar sebelumnya atau bertanyalah kepada guru.
3