Page 103 - BS KELAS 2 - TEMA 7 - KEBERSAMAAN
P. 103
Buatlah kelompok bersama teman-temanmu! Jika
ada teman yang memiliki suku/daerah asal sama,
buatlah kelompok yang terpisah!
Nama Asal Daerahnya/Suku
Ayo Berdiskusisi
Diskusikan dengan kelompokmu, bagaimana
sikapmu terhadap teman yang berlainan suku
atau asal daerah!
Sampaikan hasil diskusimu di depan kelas!
Ayo Berlatihh
Berilah tanda centang (√) pada jawaban yang
benar!
1. Ayah Siti memelihara burung. Seekor jantan dan
seekor betina.
Subtema 2: Kebersamaan di Sekolah 97