Page 163 - Kelas III Tema 2 Kur-2013 Revisi_2018_BS
P. 163

Subtema 4

                      Menyayangi Hewan













































                      Indonesia kaya akan ragam hewan dan tumbuhan.

                      Berbagai hewan langka pun ada di Indonesia,

                      di antaranya adalah burung cendrawasih dan

                      komodo.

                      Berbagai hewan dapat ditemui di sekitar kita

                      dengan mudah. Ada hewan yang bisa dipelihara
                      dan ada yang tidak bisa dipelihara.


                      Kita patut bersyukur berada di negara yang indah

                      dan kaya. Menjaga dan melestarikannya adalah
                      bentuk syukur kita kepada-Nya.


                      Mari kita pelajari lebih lanjut cara-cara memelihara

                      dan merawat hewan dengan baik, agar dapat ikut
                      serta melestarikannya.





                                                                     Subtema 4: Menyayangi Hewan          157
   158   159   160   161   162   163   164   165   166   167   168