Page 8 - Sekincau Q4 2022
P. 8

pnbp di wilayah kerja

       kppn liwa triwulan iv 2022









           P
                                                                           Klasterisasi Objek PNBP
               enerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP)                   di Wilayah Pembayaran KPPN Liwa
          adalah  pungutan  yang  dibayar  oleh
          orang  pribadi  atau  badan  dengan                1.  Pengelolaan Barang Milik Negara
          memperoleh  manfaat  langsung  maupun              Satker  yang  memiliki  sewa  rumah  dinas,
          tidak  langsung  atas  layanan  atau               gedung,  maupun  tanah,  dan  bentuk  BMN
          pemanfaatan sumber daya dan hak yang               lainnya.
          diperoleh negara, berdasarkan peraturan
          perundang-undangan,        yang     menjadi        2.  Hak Negara
          penerimaan  Pemerintah  Pusat  di  luar            PNBP     yang     masuk      klaster   ini   adalah
          penerimaan  perpajakan  dan  hibah  dan            Pendapatan  Administratsi  dan  Penegakan
          dikelola  dalam  mekanisme  anggaran               Hukum,  diantaranya  terdapat  pada  satker
          pendapatan       dan     belanja     negara.       Kejaksaan, Kepolisian dan Pengadilan.
          Kontribusi  PNBP  dalam  pembiayaan
          pembangunan  di  Indonesia  semakin                3.  Pelayanan
          krusial  keberadaannya  guna  menjadi              Klaster ini untuk pendapatan terhadap layanan
          sumber  dana  alternatif  pengeluaran              yang  diberikan  kepada  masyarakat  seperti
          negara selain perpajakan.                          Kesehatan, Pendidikan dsb.





                          10 Satuan Kerja dengan Setoran PNBP Tertinggi s.d. Triwulan IV 2022



                 No.      Kode Satker                      Nama Satker                           Total

                  1        641923       POLRES LAMPUNG BARAT                                  2.914.036.573

                  2        547513       KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN LAMPUNG BARAT        829.916.751

                  3        401837       KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN PESISIR BARAT       602.334.530
                  4        539604       KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN LAMPUNG BARAT              432.703.476

                  5        689405       KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN PESISIR BARAT              360.879.094

                  6        559932       KEJAKSAAN NEGERI LAMPUNG BARAT                          156.351.405
                  7        007350       CABANG KEJAKSAAN NEGERI LAMPUNG BARAT DI KRUI          137.399.000

                  8        402331       PENGADILAN AGAMA KRUI                                   68.441.000

                  9        656731       KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN LAMPUNG BARAT           55.749.070

                  10       634572       KANTOR PELAYANAN PERBENDAHARAAN NEGARA                  17.509.450

                                                      TOTAL                                 5.575.320.349










       5
      5      S E K I N C A U     K P P N     L I W A
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13