Page 22 - EKOLOGI KERANG PISAU
P. 22
Keanekaragaman Hayati
Indonesia
Kerang Pisau di Indonesia
Jenis Solen sp. yang pernah ditemukan di Indonesia dan telah
teridentifikasi antara lain, Solen grandis yang ditemukan di Pantai
Pamekasan Madura, Solen vaginalis yang ditemukan di Pantai timur
Surabaya, Solen lamarckii yang ditemukan di Pantai Kejawanan
Cirebon, dan Solen grandis dengan nama lokal Sumbun yang
ditemukan di Tanjung Solok Jambi.
Gambar 3.5 Variasi Kerang Pisau Indonesia
Sumber : Trisyani, 2018
Tabel 3.1 Variasi Kerang Pisau Pulau Madura
Bangkalan Sampang Pamekasan Sumenep
2.5 – 6.4 cm 8.5 – 10.5 cm 1.8 – 4.4 cm 2.5 – 5.7 cm
16 Ekologi Kerang Pisau