Page 33 - MODUL_Neat
P. 33

BAGIAN-BAGIAN KAMERA






             b.    Celah diafragma (Aperture) dan shutter


                    Celah diafragma (Aperture) dan shutter berfungsi seperti

                    iris dan pupil yaitu untuk mengatur intensitas cahaya yang

                    masuk. Besarnya pembukaan celah diafragma diukur

                    dengan angka seperti f4, f5 dan sebagainya. Semakin besar

                    angka tersebut maka semakin kecil celah yang terbuka.

             c.    Film

                    Film sama seperti retina berfungsi untuk menangkap


                    bayangan. Film menerima cahaya yang diteruskan oleh

                    lensa kemudian membentuk bayangan.
















































                  SEBELUMNYA
   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38