Page 2 - LDS FAKTOR LAJU
P. 2
2. Perhatikan gambar berikut!
a. Menurut kelompok kalian, apa faktor yang dapat menyebabkan terbentuknya endapan
belerang dengan cepat?
b. Bagaimana faktor tersebut mempengaruhi laju reaksi?
3. Amati gambar dibawah ini!
a. Berdasarkan gambar no 3, manakah reaksi yang akan berlangsung lebih cepat? Apa faktor
yang menyebabkan reaksi yang kamu pilih berlangsung lebih cepat?