Page 13 - E-MODIN LISTRIK STATIS -Fatmila Nurliani-
P. 13

A. Orientasi

                   a.  Tujuan Pembelajaran
                       1.  Memahami penyebab adanya muatan listrik.
                       2.  Mampu menjelaskan cara mendapatkan muatan listrik.
                       3.  Mampu membedakan muatan listrik negatif dan muatan listrik positif.
                       4.  Mampu memahami interaksi muatan sejenis dan muatan tidak sejenis.

                                                                                  Pernahkah

                                                                                  kamu

                                                                                  melihat

                                                                                  kasus

                                                                                  percikan api

                                                                                  dari ban


                                                                                  mobil?




                     otomania.gridoto.com

                  Jika  mobil  terus  berjalan  dengan  percikan  api  yang  kian  membesar  hal  ini  akan
                  membahayakan  penumpang  apabila  terjadi  kebakaran  mobil  tiba-tiba.  Namun  taukah
                  kamu apa penyebabnya? Jawaban itu akan kamu temukan setelah mempelajari muatan
                  listrik.  Gesekan  ban  dengan  aspal  menghasilkan  muatan  listrik  negatif.  Logam  yang
                  berada dekat  dengan ban dapat  terinduksi  sehingga menjadi  bermuatan  listrik  positif.
                  Perbedaan muatan listrik ini dapat menciptakan percikan api.








                                                            7
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18