Page 24 - E-MODIN LISTRIK STATIS -Fatmila Nurliani-
P. 24

A. Orientasi
                   a.  Tujuan Pembelajaran
                      1.  Mampu menganalisis gaya listrik pada muatan.
                      2.  Mampu memecahkan persoalan muatan segaris dan tidak segaris.



                                                                                      Tersetrum
                                                                                      saat

                                                                                      memegang

                                                                                      gagang

                                                                                      pintu, kok

                                                                                      bisa?





                     hello.sehat.com


                  Sengatan  listrik  yang  tidak  terduga  ini  akan  terjawab  setelah  mempelajari  Hukum
                  Coulomb. Tubuh manusia juga bisa bermuatan listrik loh. Karena itulah ketika manusia
                  sedang kontak ataupun bergesekan entah dengan keset, selimut, baju  yang tebal, atau
                  apapun  itu  menyebabkan  pemupukan  elektron  di  tubuh  manusia.  Nah  karena  tubuh
                  manusia  sudah  bermuatan  listrik  negatif  kemudian  bersentuhan  dengan  gagang  pintu
                  yang terbuat dari bahan konduktor seperti logam, loncatan elektron dari tubuh manusia
                  menuju gagang pintu akan menyebabkan rasa sengatan listrik.










                                                           18
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29