Page 13 - Modul 2 semester 1
P. 13
Bahasa Indonesia
Kelas VIII
Selain, penggunaan konjungsi yang khas, eksplanasi juga menggunakan kata
benda yang merujuk pada jenis fenomena, bukannya pada kata ganti penceritanya.
Kata ganti yang dimaksud dapat Ananda temukan pada teks tersebut, misalnya,
gerhana bulan. Apakah Ananda dapat menemukan kata benda yang lain? Luar
biasa, silakan membaca ulang untuk menemukan sebanyak-banyaknya.
Kata Benda Kalimat yang menjadi tempatnya
Teks eksplanasi juga menggunakan istilah teknis dalam bentuk istilah ilmiah
sesuai dengan topik yang dibahasnya. Ananda dapat menemukan dan menuliskan
sebanyak-banyaknya sesuai kalimat yang menjadi tempat istilah tersebut yang
terdapat pada teks Proses Terjadinya Gerhana Bulan.
Tulislah temuan Ananda pada tabel berikut.
Kalimat dalam Teks Istilah Alasan
Gerhana bulan merupakan satu peristiwa yang Bumi, Berhubung
terjadi bahwa kedudukan matahari, bumi, dan bulan bulan, an dengan
berada pada satu garus lurus, sehingga bayangan bayanga proses
bumi menutupi sebagian ataupun keseluruhan bulan. n gerhana
……………………………………………………
…………
……………………………………………………
…………
……………………………………………………
…………
……………………………………………………
…………
13