Page 16 - buku saku relasi fungsi
P. 16
RELASI DAN FUNGSI SMP/Mts VIII
B = { asam, asin, pahit, manis, pedas } disebut daerah
hasil atau range dari fungsi.
PENTING !
Daerah Hasil
Dalam matematika Daerah hasil merupakan
peta sering digunakan himpunan dari peta setiap
sebagai sinonim dari anggota daerah asal. Atau
fungsi.
Daerah hasil adalah
Prapeta adalah nama himpunan dari anggota daerah
lain dari daerah asal,
kawan yang mempunyai
atau domain.
prapeta.
Latihan soal :
Diketahui A = {a,b,c} dan B = {1,2,3,4,5}. Nyatakan relasi
untuk
menghubungkan himpunan A dan B dengan
diagram panah !!