Page 5 - buku saku relasi fungsi
P. 5

RELASI DAN FUNGSI  SMP/Mts VIII



                                  A.  RELASI



                           LET’S THINK !!









                     Pak nanda memiliki lima orang anak, yaitu Linda, Aldi,
                Ferdi,  Rizka  dan  Lisa.  dan  mempunyai  kegemaran  berolah
                raga yang berbeda-beda. Linda gemar berolah raga badminton
                dan renang. Aldi  gemar  berolahraga sepakbola. Ferdi gemar
                sepak bola, sedangkan Rizka dan Lisa mempunyai kegemaran
                berolahraga yang sama, yaitu basket dan badminton.
                     Jika anak-anak pak Nanda dikelompokkan menjadi satu
                dalam himpunan A, maka anggota himpunan A adalah Linda,
                Aldi, Ferdi, Rizka dan Lisa. Himpunan A dapat ditulis dengan
                   = {Linda, Aldi,Ferdi,Rizka dan Lisa. }
                     Sedangkan jenis olahraga yang digemari anak-anak pak
                Budi  dapat  dikelompokkan  dalam  himpunan  B  dituliskan
                dengan    =  {badminton,renang, basket, sepak bola. }
                     Apabila  gemar  berolah  raga  kita  notasikan  dengan
                tanda   panah,   pernyataan-pernyataan   di   atas   dapat
                digambarkan sebagai gemar berolah raga
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10