Page 13 - buku saku relasi dan fungsi
P. 13

RELASI DAN FUNGSI  SMP/MTs VIII


            Gambar diatas merupakan diagram panah yang menunjukan relasi
            berat badan dari data pada tabel.

            Dari  diagram  panah  pada  gambar  di  atas  dapat  diketahui  hal-hal
            sebagai berikut :

                a.  Setiap siswa memiliki berat badan
                    Hal  ini  berarti  setiap  anggota  A  mempunyai  kawan  atau
                    pasangan dengan anggota B
                b.  Setiap siswa memiliki tepat satu berat badan
                    Hal  ini  berarti  setiap  anggota  A  mempunyai  tepat  satu
                    kawan atau pasangan dengan anggota B

               Berdasarkan uraian di atas dapat kita ambil kesimpulan bahwa
               relasi  dari  himpunan  A  ke  himpunan  B  adalah  relasi  khusus
               yang  memasangkan  setiap  anggota  A  dengan  tepat  satu
               anggota  B.  Relasi  yang  demikian  dinamakan  fungsi  atau
               pemetaan.  Jadi,  fungsi  atau  pemetaan  dari  himpunan  A  ke
               himpunan  B  adalah  relasi  khusus  yang  memasangkan  setiap
               anggota A dengan tepat satu anggota B.





                               Fungsi dari himpunan A ke himpunan B
                Definisi      adalah relasi yang menghubungkan setiap
                Fungsi          anggota himpunan A dengan tepat satu

                                        anggota himpunan B







                                          8
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18