Page 13 - Level B1_Isi APa yang lebih seru? SIBI.indd
P. 13

Aku segera menemui Lian. Dia biasa bermain di   Saat bermain gim lain, aku biasanya menduduki


 depan rumahnya. Aku curiga Lian bermain curang.  peringkat  teratas.  Aku  senang  bila  dapat  meng–

 “Lian, kamu curang, ya? Kok, peringkatmu bisa   ungguli teman-teman. Kami main gim tanpa voucer.


 menyusul aku dengan cepat,” kataku.  Gim Kota Baru berbeda. Pemain dapat membeli


 Lian tak mau disebut curang. Dia memakai vou–  voucer  gim.  Di  voucer  itu  tertulis  kode  rahasia

 cer gim menambah kekuatannya di Kota Baru. “Aku   untuk mendapatkan koin emas.


 beli  voucer  pakai  uang  saku  yang  kukumpulkan,   Gim  ini  sangat  keren.  Aku  bisa  membangun


 Dito,” kata Lian.  sebuah  kota    di   lahan     kosong.       Aku     juga    harus


               melewati       rintangan        yang     sulit   untuk      mendapat


               material bangunan.



                                                 ***



































 4                                                                                          5
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18