Page 2 - PTMT sdit Daarussalaam
P. 2
Persiapan
Sekolah
Dalam menghadapi pandemi covid-19 serta persiapan pembelajaran tatap muka,
SDIT 1 Daarussalaam melakukan beberapa persiapan, diantaranya:
Membentuk dan membekali Tim Satgas Covid-19 SDIT 1 Daarussalaam Sangatta
Menyusun Standar Operasional Prosedur (SOP Pencegahan dan penanganan
Covid-19 untuk siswa, guru, dan karyawan, serat orang tua siswa dan tamu
Menyusun data guru dan siswa berdasar comorbid, tempat tinggal, dan sarana
transportasi yang digunakan
Memperoleh penilaian dari Tim verifikasi dan Tim Visitasi dari Dinas
Memperoleh izin pembelajaran tatap muka dari orang tua/wali murid
Menyiapkan pengaturan pembelajaran sesuai protokol kesehatan
Klik Video
Persiapan sarana dan prasarana dimulai dengan mengidentifikasi kesiapan
satuan pendidikan dalam pelaksanaan protokol kesehatan, yakni
Menyiapkan thermogun untuk mengecek suhu tubuh sebelum mengikuti
pembelajaran
Menyiapkan Wastafel yang dilengkapi dengan sabun
Menyiapkan hand sanitizer di setiap lorong sekolah
Petugas membersihan ruang kelas sebelum digunakan dan memastikan
penyemprotan disinfektan ke seluruh ruangan.
Memasang banner dan poster edukasi pencegahan covid-19
Dan menyiapkan peralatan penunjang lainnya
sdit1_darsa Sdit Daarussalaam Sdit Darsa Sangatta

