Page 24 - Modul Aritmatika Sosial Kelas VII Dina Elvionita FIX_Neat
P. 24
dicari dengan cara mengurangkan antara berat kotornya dengan berat
pembungkusnya, dirumuskan sebagai berikut.
= −
Atau
= −
Contoh
Kania membeli sebuah cemilan di mini market. Pada bungkus cemilan
yang ia beli terdapat tulisan “Netto = 155 gr”. Bisakah kamu
menjelaskan maksud dari tulisan tersebut?
Penyelesaian:
Adapun maksud dari tulisan tersebut adalah berat 155 gr tersebut
merupakan berat isi cemilannya saja tanpa pembungkusnya.
Latihan Soal 10
19