Page 38 - Teks paragraf Anda
P. 38

3. Penggunaan kata ganti orang.

                             Untuk dialog biasanya
                     menggunakan kata ganti orang

                          pertama dan kedua, yang
                      langsung diucapkan oleh para

                       tokohnya. Contoh (kata ganti
                     orang pertama aku, saya,kami),

                       dan (kata ganti orang kedua
                                   kamu, anda,dll)


















                                                    4. Dalam teks drama cenderung
                                                   menggunaan bahasa sehari-hari.

                                                   Jadi, dalam drama ketika pentas

                                                biasanya para tokoh menggunakan
                                                    dialog seperti dalam kehidupan

                                                  nyata, sehingga didalamnya tidak
                                                menggunakan bahasa baku/formal,

                                                    namun biasanya menggunakan
                                                            kalimat seru, perintah,

                                                                  pertanyaan,dll.












                                                         29
   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42   43