Page 23 - Komik Pembelajaran
P. 23

Adik-adik berikut Kaidah

              Kebahasaan dari Teks Negosiasi..
             tetap fokus, mari lanjut membaca






            Menurut Resfita & Mellisa (2020:14-15) kaidah kebahasaan
            yang         biasanya            digunakan             dalam           teks       negosiasi

            diantaranya:

                1. Menggunakan bahasa yang santun.

               2. Terdapat             ungkapan              persuasif            (bahasa            yang

                  membujuk).
               3. Berisi pasangan tuturan.

               4. Kesepakatan  yang  dihasilkan  tidak  merugikan  dua

                  belah pihak.

               5. Bersifat memerintah dan memenuhi perintah.

               6. Tidak beragumen dalam 1 waktu.

               7. Didasari argumen yang kuat disertai fakta.
               8. Minta  alasan  dari  pihak  mitra  negosiasi  (menyapa

                  ya/tidak)

               9.  Jangan menyela argumen.


            Yustinah (2017:145-146) mengemukakan kaidah kebahasaan

            yang terdapat pada teks negosiasi sekurang-kurangnya

            dibangun dari unsur-unsur yang meliputi hal-hal berikut:

                1. Melibatkan dua pihak atau lebih.
               2. Menggunakan bahasa lisan, didukung gerak tubuh dan

                  ekspresi wajah

               3.  Mengandung konflik/pertentangan/perselisihan

               4. Ada tawar-menawar/tukar-menukar\Menyangkut

                  keinginan/hal yang belum terjadi
               5. Berakhir sepakat atau tidak sepakat













                                                           18
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28