Page 9 - PBA NEW_merged
P. 9
BAB 4 – MITIGASI DAN ADAPTASI DALAM KEBENCANAAN
mencapai 30 meter. Gelombang tsunami bisa menghantam daratan selama 5 sampai 30
menit. Kalau gelombang ombak datang , kita nyaris tidak sempat melarikan diri. Sedemikian
besar dan cepatnya, gelombang ombak ini dapat melintasi lautan luas. Berikut untuk
mengurangi resiko bencana Tsunami yang dapat dilihat pada gambar di bawah ini.
Gambar 2.4. Sosialisasi terkait masyarakat siaga
Gambar 2.3. Perangkat Tsunami Early Tsunami.
Warning System.
Sumber : Google.images
Sumber : Google.images
Gambar 2.5. Mangrove sebagai menyerap Gambar 2.6. Breakwater penyangga gelombang
energi gelombang.
tinggi.
Sumber : google.images Sumber : google.images
TIPS PENGHADAPI TSUNAMI
1. Jika berada di pantai dan merasakan adanya gempa yang cukup besar maka
segera menyelamatkan diri ke daerah yang lebih tinggi.
2. Mengikuti instruksi/petunjuk petugas
3. Jika berada di hotel atau gedung tinggi segara menyelamatkan diri ketempat yang
lebih aman.
8
E-Book Mitigasi dan Adaptadi kebencanaan