Page 77 - KALEIDOSKOP UMKM 2020 VERSI FLIPBOOK
P. 77

Webinar Santripreneur Membaca



           Kebangkitan UMKM di Tengah Pandemi






         Santri Millenial Center (Simac) adalah sebuah wadah perjuangan santri dalam membangun ekonomi kerakyatan
         berbasis keumatan. Wadah ini menargetkan untuk bisa mendorong lahirnya jutaan santri usahawan di seluruh
         Indonesia. Sebagai salah satu komitmen dalam upaya mencetak generasi tangguh yang Islami, di antaranya dengan
         menciptakan produk halal dan tanpa riba. Salah satu program yang dikembangkan bersama bank bjb adalah
         peternakan domba, kambing dan sapi, yang sekaligus bisa dijadikan desa wisata edukatif di seluruh Indonesia.



                  ada tanggal 22 Desember 2020,
                  telah dilaksanakan kegiatan we-
                  binar ngopi bareng santripreneur.
            PDialog yang digelar secara online
          ini  mengusung tema  “Membaca  Kebangkitan
          UMKM di Tengah Pandemi Covid 19”.
            Kegiatan  ini  diselenggarakan  oleh  Yayasan
          Santri Milenial Centre (SiMaC), bekerjasama
          de-ngan HIPSI (Himpunan Pengusaha Santri)

          Kabupaten Garut, serta dihadiri oleh beberapa
          perwakilan pondok pesantren dan anggota HIPSI.
            Tujuan kegiatan ini selain sarana silaturahmi
          antar pengasuh pondok pesantren dengan pelaku
          UMKM, acara ini difokuskan kepada penambahan
          wawasan bagi pelaku usaha.
            Juga diharapkan bisa membuka peluang usa-                                                           FOTO : DOKUMENTASI BANK BJB
          ha di masa pandemi di saat menghadapi masa
          Adaptasi Kebiasaan Baru. Sekaligus berdialog
          mengenai peluang menjalankan kegiatan usaha
          dengan pola kemitraan atau pola kerja bersama.
            Sebagai nara sumber pada kegiatan webinar
          ini, menghadirkan Gus Syauqi Ma’ruf Amin selaku
          Ketua Pembina SiMaC. Juga Gus Nur Rohman se-
          laku Presiden Direktur SiMaC, serta Denny Mulyadi
          selaku Pemimpin Divisi Kredit UMKM bank bjb.
            Di awal sambutannya Denny Mulyadi me-
          maparkan kilas sejarah perjalanan  bank
          bjb selama 59 tahun,  sebagai  reframing   sebagai roda penggerak perekonomian umat   layanan aplikasi kredit. Di antaranya dengan
          pemahaman peserta. Selanjutnya disampai-  bagi masyarakat di sekitarnya.   pembuatan aplikasi digital untuk Pinjaman
          kan perkembangan industri keuangan pasca   Pada pemaparan tersebut, disampaikan juga   bjb MESRA, yang semakin memudahkan ma-
          terdampak pandemi. Kemudian dilanjutkan   peran serta  bank  bjb dalam upaya mendo-  syarakat dan pengurus ibadah mengajukan
          dengan pemaparan secara detail, mengenai   rong perkembangan ekonomi berbasis pondok   pinjaman ke bank bjb.
          berbagai produk jasa layanan perbankan ter-  pesantren. Salah satunya lewat program OPOP   Di akhir sesi pemaparannya, tidak lupa
          utama pembiayaan bagi pelaku UMKM.  (One Pesantren One Product), yang dicanangkan   Denny Mulyadi mengajak peserta webinar un-
             Tentunya dalam hal ini dengan menyinkron-  Pemerintah Provinsi Jawa Barat.   tuk selalu mengikuti program Bincang Jumat
          kan beragam potensi serta peranan pondok   Ketika menjawab persoalan terkait strategi   Bisnis (BJB). Merupakan salah satu bagian dari
          pesantren. Sebagaimana diketahui selain ber-  usaha di masa pandemi Covid-19, disampaikan     rangkaian program PESAT (Pemberdayaan
          fungsi sebagai lembaga pendidikan dan sarana   oleh Denny Mulyadi bahwa,  bank  bjb telah   Ekonomi Masyarakat Terpadu), yang digelar
          dakwah, pondok pesantren juga berperan   melakukan  inovasi  dalam  bidang  teknologi   satu kali dalam seminggu.  n ipw/stage


                                                                                     PROGRAM PEMBERDAYAAN KEMITRAAN PERAN INOVASI    75
                                                                                        USAHA MIKRO KECIL & MENENGAH BANK BJB
   72   73   74   75   76   77   78   79   80   81   82