Page 2 - UTS - KAMELIA NUR AGUSTIN- BAHAN AJAR DIGITAL PERPAJAKAN
P. 2

INFORMASI UMUM






          A. Identitas Modul

          Penyusun             : Kamelia Nur Agustin
          Tahun                : 2024

          Jenjang              : SMK/MAK
          Mata Pelajaran       : AKUNTANSI

          Fase                 :  F
          Kelas                :  XI

          Elemen               : Perpajakan



          B. Capaian Pembelajaran
          Pada akhir fase F, peserta didik mampu memahami jenis-jenis pajak, menghitung pajak terutang,

          menyetor pajak kurang bayar, menyusun laporan pajak serta memahami Ketentuan Umum dan Tata

          Cara Perpajakan (KUP).



          C. Tujuan Pembelajaran
             1. Mampu memahami pengertian dan jenis pajak

             2. Mampu memahami manfaat dan fungsi pajak
             3. Mampu memahami cara menghitung pajak

             4. Mampu memahami sistem pajak di Indonesia
             5. Mampu memahami Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan (KUP)



          D. Deskripsi Singkat

          Modul ini terdiri dari beberapa bagian pembahasan seputar perpajakan yang mencakup pengertian
          pajak, fungsi pajak, manfaat pajak, jenis pajak, asas pemungutan pajak tarif pajak, objek pajak dan

          pengenaanya, perbedaan pajak dengan pungutan resmi lainnya serta sistem pajak di Indonesia. Modul
          ini sudah dilengkapi dengan audio, visual serta audio-visual dan dapat diakses secara online maupun

          offline.



          E. Software yang Digunakan


                    Canva                                                                   Weepik
                    https://www.canva.com/                                 https://www.canva.com/


                    Flip Pdf Profesional by FlipBuilder                       Website 2 Apk Builder
                    https://www.flipbuilder.com/                         https://websitetoapk.com/
   1   2   3   4   5   6   7