Page 40 - Sistem Bahan Bakar Konvensional
P. 40

S O A L - S O A L   S I S T E M   B A H A N   B A K A R

                                   K O N V E N S I O N A L








    4.  Pada  sistem  bahan  bakar  terdapat  tiga  saluran


    bahan bakar yaitu saluran yang menyalurkan :





    a.  Bahan  bakar  dari  tangki  ke  pompa  bahan  bakar,

    bahan bakar kembali dari karburator ke tangki, dan

    gas  HC  dari  dalam  tangki  bahan  bakar  ke  charcoal


    canister.

    b.  Bahan  bakar  dari  tangki  ke  karburator,  bahan


    bakar kembali dari karburator ke tangki, dan gas HC

    dari dalam tangki bahan bakar ke charcoal canister.

    c.  Bahan  bakar  dari  tangki  ke  venturi,  bahan  bakar


    kembali  dari  karburator  ke  tangki,  dan  gas  HC  dari

    dalam tangki bahan bakar ke charcoal canister.

    d.  Bahan  bakar  dari  tangki  ke  pelampung,  bahan


    bakar kembali dari karburator ke tangki, dan gas HC

    dari dalam tangki bahan bakar ke charcoal canister.





    5. Pompa bahan bakar ada 2 jenis, yaitu :




                a.     Mekanik dan Buatan


                b.     Listrik dan Mekanik

                c.      Listrik dan Plastik


                d.     Plastik dan Alumunium
   35   36   37   38   39   40   41   42   43   44