Page 11 - E-Modul pemanasan Global
P. 11
B. Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar
3.9. Menganalisis perubahan iklim dan dampaknya bagi ekosistem
Kompetensi Dasar
4.9. Membuat tulisan tentang gagasan adaptasi/penanggulangan\
masalah perubahan iklim
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan
prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampak mata.
Kompetensi inti 4. Mencoba mengolah dan menyaji dalam ranah konkret
(menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan
membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/ teori.
C. Capaian Pembelajaran
1. Elemen Pembelajaran IPA
Peserta didik mengidentifikasi interaksi antar makhluk hidup dan lingkungannya, serta dapat
merancang upaya-upaya mencegah dan mengatasi pencemaran dan perubahan iklim
2. Elemen Keterampilan Proses
1. Mengamati – Menggunakan berbagai alat bantu dalam melakukan pengukuran dan
pengamatan. Memperhatikan detail yang relevan dari objek yang diamati.
2. Mempertanyakan dan memprediksi – Secara mandiri, peserta didik dapat mengajukan
pertanyaan lebih lanjut untuk memperjelas hasil pengamatan dan membuat prediksi
tentang penyelidikan ilmiah.
3. Merencanakan dan melakukan penyelidikan – Peserta didik merencanakan dan
melakukan langkah-langkah operasional berdasarkan referensi yang benar untuk
3