Page 11 - E-MODUL PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
P. 11
4. SENJATA TRADISIONAL
Tiap suku pasti memiliki senjata tradisional yang beragam. Ada yang jenis sama
namun nama di tiap daerahnya berbeda. Senjata-senjata tradisional di Indonesia, antara lain
sebagai berikut :
No. Senjata Tradisional Provinsi
1. Aceh
Rencong
2. Sumatera Barat
Karih
3. Jawa Barat
Kujang
4. DKI Jakarta
Golok
5. Jawa Tengah
keris
6. Jawa Timur
Celurit
7. Kalimantan Barat
Mandau
8. Sulawesi Selatan
Badik
5