Page 55 - EBAHAN AJAR FLUIDA DINAMIS_Neat
P. 55
E-BAHAN AJAR FISIKA FLUIDA DINAMIS FISIKA KELAS XI
LEMBAR KERJA
Orientasi Masalah
Bacalah wacana berikut dan cermati kasusunya !
Gambar.23 Kosan 3 lantai Gambar.24 Pipa bocor
Di sebuah kota yang sangat padat penduduk, terdapat sebuah kosan yang
dihuni kebanyakan mahasiswa dan pekerja kantoran yang memiliki kehidupan
yang sibuk. Ada salah satu mahasiswa bernama airin yang tinggal di lantai 3, dia
mengalami masalah terhadap sistem instalasi air di kosnya. Dimana pasokan air
di kosannya tidak konsisten, lantai 3 di kosannya tidak mendapatkan aliran air
yang cukup kuat, dan tekanan air yan rendah. Sedangkan di lantai 1 kosaannya
memiliki aliran air yang sangat kuat.
Dia memutuskan untuk melakukan peninjauan langsung ke lapangan, dia
melihat banyak perpipaan. Dia memriksa dengan teliti sehingga dia menemukan
adanya kebocoran di salah satu pipa dan dia melihat pipa-pipa yamg digunakan
untuk distribusi air memiliki dimater yang sama di seluruh kosannya. Namun,
ada perbedaan tinggi di antara bangunan tersebut. Dia khawatir dengan kondisi
ini, jika tidak di atasi dengan segera bisa bisa dia tidak mendapatkan air sama
42