Page 36 - BABTRANSFORMASI FUNGSI SMK KELAS 12
P. 36
Dengan demikian,
y =2 x + 1 . . . substitusi y = x', x = y'
x' = 2 –y' + 1
x' = 2 –y' + 1 , hasil rotasinya adalah x = 2 –(y – 1)
y
10
5
(1 , 4)
x
10 5 5 10
(4 , 1)
5
10
E. Kombinasi Trasnformasi Fungsi
Ayo Berefleksi
Transformasi fungsi y = f(x) secara menyeluruh dalam penjelasan
sebelumnya dikategorikan menjadi transformasi vertikal dan
transformasi horizontal. Lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel
rangkuman di bawah ini.
Tabel 1.1 Rangkuman Transformasi Fungsi
Lengkapi bagian yang masih kosong.
Jika fungsi y = f(x) ditransformasikan, maka hasilnya adalah
Transformasi Vertikal Transformasi Horizontal
Fungsi Keterangan Fungsi Keterangan
y = f(x) + b Translasi oleh ( ) . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
36 Matematika untuk SMA/SMK/MA Kelas XII