Page 3 - Kelompok 6_Mudah Menyusun Anggaran Produksi dengan Excel Bagi Home Industri_Neat
P. 3

KATA PENGANTAR


               Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas rahmat serta hidayah-Nya,

               penulis  dapat  menyelesaikan  buku  ajar  ini  dengan  lancar.  Tak  lupa  kami  ucapkan  terima
               kasih kepada seluruh pihak yang terlibat serta mendukung pembuatan buku  interaktif  yang

               berjudul “Mudah Menyusun Anggaran Produksi Dengan Excel Bagi Home Industri” ini dari

               mulai tahap penyusunan hingga tahap penyelesaian.


               Buku interaktif ini kami susun dengan harapan dapat membawa manfaat bagi para pembaca
               khususnya  para  pelaku  home  industri  dalam  memahami  serta  menguasai  penyusunan

               anggaran produksi bagi usahanya.


               Kami menyadari masih banyak kekurangan dalam buku interaktif yang telah kami susun ini.

               Oleh  sebab  itu,  kami  sangat  mengharapkan  kritik  dan  saran  dari  para  pembaca  untuk

               memperbaiki kekurangan dari buku interaktif ini.


                                                                                    Malang, 16 April 2022


                                                                                                   Penulis








































                                                                                                                iii
   1   2   3   4   5   6   7   8