Page 29 - MODUL MINYAK BUMI BERBASIS STRATEGI REACT
P. 29
Minyak Bumi
Berbasis Strategi REACT
9. Fraksi minyak bumi yang digunakan
sebagai bahan bakar pesawat terbang a. Oli
adalah . . . b. Nafta
a. Solar c. Avtur
b. Nafta d. Parafin
c. Avtur
d. Bensin e. Bensin
e. Aspal
14. Perhatikan gambar menara fraksionasi
10. Fraksi minyak bumi yang digunakan berikut.
pada mesin kendaraan agar tidak cepat
aus adalah . . .
a. Aspal
b. Bensin
c. Minyak tanah
d. Minyak pelumas
e. Paraffin
11. Fraksi berikut yang disusun
berdasarkan kenaikan titik didih adalah
. . .
a. Bensin, nafta, LPG
b. Nafta, kerosin, minyak diesel
c. Kerosin, nafta, minyak diesel
d. Minyak diesel, kerosin, nafta Kegunaan dari fraksi minyak bumi
e. Minyak diesel, nafta, kerosin yang ditunjukkan oleh X dan Y
berturut-turut adalah . . . .
12. Lilin merupakan hasil pengolahan
minyak berwujud padat. Lilin a. Sebagai pelumas dan bahan bakar
diperoleh dari proses pengolahan fraksi kendaraan bermotor
. . . b. Sebagai bahan dasar pembuatan
a. Oli lilin dan pelumas
b. Solar c. Sebagai bahan bakar kompor gas
c. Residu dan aspal
d. Bensin d. Sebagai pelumas dan bahan bakar
e. Kerosin kendaraan bermotor
e. Sebagai pelarut dan aspal
13. Bahan bakar kendaraan bermotor
termasuk salah satu fraksi minyak
bumi berupa . . . .
U N T U K K E L A S X I S M A / M A 26